Description
Secara umum, definisi banner adalah salah satu media informasi yang digunakan untu melakukan promosi tertentu seperti penjualan suatu produk atau bahkan hal-hal yang harus diketahui oleh masyarakat umum.
Ada yang mengatakan bahwa banner merupakan media publik yang berbentuk cetakan dengan dengan ukuran yang telah ditentukan. Pada umumnya, banner dapat berbentuk portrait atau bahkan vertikal, hal tersebut tergantung kepada apa yang di inginkan oleh seseorang.
Sebelum banner dicetak, maka seseorang perlu mendesainnya terlebih dahulu. Alat yang digunakan bisa seperti komputer dan software tertentu. Contoh alat desain yang sudah tidak asing lagi didengar yaitu aplikasi Adobe Photoshop dan CorelDraw.
Reviews
There are no reviews yet.